Kelebihan, Kekurangan, Harga, Spesifikasi Hp LG G Flex2

Advertisement
Your Ads Here
LGG Flex2 - LG menghadirkan produk baru yang sudah diperkenalkan dan dirilis pada Bulan Maret 2015 lalu. Beberapa perubahan pada smartphone LG pun di desain dengan bentuk yang lebih elegan dibandingkan versi Hp Android LG keluaran sebelumnya. Hp LG Terbaru ini adalah LG G Flex2 yang memang di kabarkan memiliki banyak keunggulan dan kelebihan yang cukup memukau. Spesifikasinya membawa peningkatan cukup signifikan, sehingga performanya jauh lebih baik dan memiliki fitur lebih lengkap. selain dibekali teknologi 4G LTE Masih banyak fitur menarik lainnya, dan untuk melihat apa saja fitur smartphone ini, silahkan simak ulasan spesifikasi, harga, kelebihan dan kekurangan LG G Flex2 berikut ini.

Kelebihan, Kekurangan, Harga, Spesifikasi Hp LG G Flex2
LG G Flex2

Kelebihan LG G Flex2:

  • Memiliki desain unik yang futuristik dengan layar dan body yang melengkung
  • Sudah dilengkapi dengan 4G LTE untuk akses internet super cepat dan anti lelet
  • Menggunakan layar lengkung OLED Capacitive yang menyuguhkan tampilan gambar jernih serta tajam
  • Layar lebar 5,5 inchi sangat nyaman digunakan untuk gaming ataupun berinternetan
  • Layar telah dilapisi dengan pelindung Gorilla Glass 3
  • Sudah menggunakan OS Android v5.0 Lollipop yang menawarkan banyak fitur terbaru dari Google
  • RAM berkapasitas 2 GB yang mampu menjalankan Game dan Aplikasi agar berjalan lancar
  • Kamera utama beresolusi 13 MP sudah dilengkapi dengan Laser Autofocus, OIS dan Dual-LED flash
  • Mampu merekam video dengan hasil maksimal Ultra HD / 4K 2160p@30fps
  • Baterai berkapasitas besar 3000 mAh yang mampu bertahan lama pada saat dioperasikan, selain itu juga sudah dilengkapi fast charging.

Kekurangan LG G Flex2:

  • LG G Flex2 masih menggunakan single sim
  • Baterai LG G Flex2 masih bersifat Non-removable

Harga LG G Flex2: 3.200.000

Spesifikasi LG G Flex2:

  • Jaringan
  • 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
  • 3G HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
  • 4G LTE 800 / 900 / 1800 / 2100 / 2600
  • Kecepatan Internet HSPA 42.2/21.1 Mbps, LTE Cat6 300/50 Mbps
  • SIM Micro-SIM
  • Di Perkenalkan Januari 2015
  • Ukuran 149.1 x 75.3 x 7.1-9.4 mm
  • Berat 152 g, Curved body and display, Self-healing back panel coating
  • Pilihan Warna Platinum Silver, Flamenco Red
  • Tipe Layar Curved P-OLED capacitive touchscreen, 16M colors
  • Ukuran Layar 5.5 inches (~73.5% screen-to-body ratio)
  • Resolusi Layar 1080 x 1920 pixels (~403 ppi pixel density)
  • Fitur Layar Corning Gorilla Glass 3
  • User Interface (UI) Android
  • Sistem Operasi Android OS, v5.0.1 (Lollipop)
  • Chipset Qualcomm MSM8994 Snapdragon 810
  • Kekuatan Processor Quad-core 1.5 GHz Cortex-A53 & Quad-core 2 GHz Cortex-A57
  • RAM 2/3 GB
  • GPU Adreno 430
  • Kapasitas Internal 16, 32 GB
  • Kapasitas Eksternal microSD, up to 128 GB
  • Kamera Belakang 13 MP, 4128 x 3096 pixels, laser autofocus, optical image stabilization, dual-LED flash, Simultaneous video and image recording, geo-tagging, face detection, panorama, HDR, Video 2160p@30fps, 1080p@60fps, HDR, stereo sound rec.
  • Kamera Depan 2.1 MP, 1080p@30fps
  • Konektivitas Dolby mobile, Bluetooh, Wifi, USB, NFC
  • Baterai Quick Charge 2.0, Non-removable Li-Po 3000 mAh
Advertisement
Your Ads Here

You might also like

0 Comments


EmoticonEmoticon